Posts

Tempat Wisata Pura Goa Lawah Bali

Bali memang memiliki pantai-pantai yang eksotis dan terkenal. Tidak hanya pantainya, ternyata di Bali juga banyak Pura-Pura yang terkenal, seperti Pura Tanah Lot, Pura Besakih, dan Pura Luhur Uluwatu. Pura-Pura tersebut merupakan Pura yang sering dikunjungi oleh para wisatawan lokal maupun mancanegara.  Selain Pura-Pura tersebut ternyata ada juga Pura-Pura yang jarang dikunjungi oleh para wisatawan. Pura Goa Lawah ini ternyata memiliki banyak keindahan yang dapat kita nikmati. Apa sajakah keindahan yang dapat kita nikmati disana? Berikut ulasan tentang Tempat Wisata Pura Goa Lawah Bali. Pura Goa Lawah ini terletak di daerah Klungkung Bali, tepatnya di desa Pesinggahan kecamatan Dawan. Pura Goa Lawah ini merupakan sebuah kawasan yang indah dan memiliki nilai sejarah serta merupakan Pura yang suci bagi umat Hindu. Di Pura Goa Lawah ini umat Hindu melakukan upacara Nyegara Gunung, karena letakny yang memang berada di pebukitan dan di tepi laut.  Wakt

Keindahan Kawasan Wisata Pulau Menjangan Bali

Pulau Dewata julukan Bali memang menyimpan sejuta pesona untuk siapa saja yang berkunjung kesana. Mulai dari wisata budaya, alam, hingga wisata religi, semua ada di sini. Akan tetapi terkadang pada umumnya traveler yang suka berwisata, Pulau Bali akan terasa membosankan karena hanya kawasan itu-itu saja yang dikunjungi. Nanti dulu, siapa sangka bila ternyata Bali masih mempunyai satu surga tersembunyi yang menyajikan panorama menakjubkan untuk Anda. Kawasan tersebut bernama Pulau Menjangan, sebuah pulau yang pesonanya masih sangat asri dengan spot diving yang sangat menakjubkan. Lokasi Kawasan Wisata Pulau Menjangan Bali Pulau menjangan berlokasi di sebelah utara kawasan Taman Nasional Bali Barat. Tepatnya di Ds. Klampok, Kec. Grokgak, Kab. Buleleng, Bali, atau sekitar 60 kilometer dari Lovina. Untuk mencapainya anda harus menempuh perjalanan sekitar 3 jam dari kawasan wisata populer di Bali yaitu pantai Kuta dan 4 jam perjalanan dari ibukota Bali Denpasar. Akses Menuju K

Keindahan Kawasan Wisata Kintamani Bali yang Mempesona

Bila anda berencana akan liburan ke Bali dan akan singgah di kawasan wisata populer seperti Kintamani, maka pada artikel ini anda akan memperoleh informasi tentang daya tarik dan daftar lokasi wisata Kintamani yang bisa anda kunjungi. Kawasan wisata Kintamani berlokasi di Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Rute menuju lokasi wisata Kintamani dari kota Denpasar, sekitar 2 jam memakai kendaraan bermotor atau sekitar 79,9 km dari Bandara Udara Ngurah Rai. Admin menyarankan bila ingin liburan ke kawasan wisata Kintamani pakailah jasa sewa mobil plus sopir di Bali agar, liburan anda lebih efektif. Pada umumnya warga Kintamani bermata pencaharian sebagai petani. Karena kawasan ini sangat berpotensi untuk lahan bertani yang didukung oleh alam sejuk dan tanah subur. Hasil perkebunan yang populer seperti jeruk, tomat, kembang kol, serta bawang merah. di samping hasil pertanian, kawasan Kintamani juga populer sebagai tempat untuk berburu anjing peliharaan dengan tubuh mungil dan bulunya

Pesona Kawasan Wisata Garuda Wisnu Kencana Bali

Mungkin sebagian orang sudah pernah berkunjung atau mendengar kawasan wisata populer di Bali yang satu ini. Kawasan tersebut merupakan ikon Bali yang sangat favorit untuk dikunjungi bernama GWK atau Garuda Wisnu Kencana Bali. Saking populernya kawasan wisata Garuda Wisnu Kencana Bali, hampir tiap hari selalu ramai dikunjungi wisatawan lokal hingga mancanegara. Alamat Kawasan Wisata Garuda Wisnu Kencana Bali Kawasan wisata GWK merupakan sebuah taman budaya yang mempunyai luas 240 hektare. Beralamat di Jalan Raya Uluwatu, Ds. Ungasan, Kuta Selatan, Kab. Badung. Jika anda datang dari bandara Ngurah Rai hanya memerlukan waktu sekitar 15 - 20 menit saja. Daya Tarik Kawasan Wisata Garuda Wisnu Kencana Bali Daya pikat utama kawasan wisata nan cantik di Bali yang satu ini yaitu sebuah bangunan patung Garuda Wisnu. Dibangun dan di ukir oleh pengukir dan pematung populer bernama, I Nyoman Nuarta. Pada awalnya patung ini akan di bangun setinggi 126 meter dan lebar 60 meter. Namun s